Pengurus Pusat IKMAS Silaturahmi ke Yayasan MPI dan PPMI Assalaam
Surakarta, 6 Februari 2025 – Pengurus Pusat Ikatan Keluarga Alumni Assalaam (IKMAS) mengadakan silaturahmi dengan Pengurus Yayasan MPI Surakarta dan Pimpinan PPMI Assalaam. Pertemuan ini bertujuan untuk mempererat sinergi serta memberikan dukungan dalam memperkuat...